Apa Itu Hidroponik Dft dan Nft ? Mana yang Paling Mudah?
Menanam tanaman dengan metode hidroponik telah menjadi hobi yang semakin populer karena kemampuannya untuk diterapkan pada lahan yang terbatas, tahukah anda ada beberapa system untuk memulainya. Salah satunya system NFT dan DFT. Mari kita bahas.